PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI KELAS IX
Rabu, 31 Maret 2021, Kelas IX / F dan IX / G
Kamis, 01 April 2021, Kelas IX / D dan IX / E
Jum'at, 02 April 2021, Kelas IX /A , IX / B, dan IX / C
Kompetensi Dasar : 3.11 Ketentuan qurban dan aqiqah
Materi : Ketentuan qurban dan aqiqah
TUJUAN PEMBELAJARAN:
Melalui pembelajaran daring dengan aplikasi Simaskot,Blogger dan Whatsapp,
peserta didik dapat:
Menjelaskan Ketentuan qurban dan aqiqah
Assalamu'alaikum, apa khabar anak-anak
sholeh & sholehah, smg kita semua dalam lindungan Allah Swt dan sdh
melaksanakan sholat subuh, sholat dhuha dan muroja'ah, selanjutnya silahkan
buka blog guru mapel sesuai jadwal, ikuti petunjuknya, tetap semangat
https://www.youtube.com/watch?v=euoscWjsrzc
Petunjuk:
Pahamilah Ketentuan
qurban dan aqiqah
Akikah
secara bahasa artinya memutus atau melubangi. Secara syariat, makna akikah
adalah menyembelih kambing/domba sebagai tanda syukur kepada Allah atas lahirnya
anak, baik laki-laki atau perempuan. Akikah biasanya dilaksanakan pada hari
ketujuh setelah kelahiran anak. Pada hari itu pula, seorang bayi dicukur
rambutnya dan diberi nama yang baik. Sabda Nabi saw.:
Hukum
akikah adalah sunah muakad. Sunah muakad artinya sunah yang sangat dianjurkan.
Sebaiknya pelaksanaan penyembelihan dilakukan pada hari ketujuh dari kelahiran
anak tersebut. Akikah berbeda dengan penyembelihan pada umumnya. Jika
penyembelihan biasa tujuannya hanya untuk dikonsumsi (dimakan), akikah
mempunyai tujuan yang khusus, yaitu sebagi wujud syukur kepada Allah Swt. atas
kelahiran seorang anak.
Adapun
syarat kambing/domba akikah, yaitu sebagai berikut.
Ø Kambing/domba
itu harus dalam keadaan sehat, tidak kurus, dan tidak cacat.
Ø Kambing/domba
itu sudah berumur satu tahun lebih (sudah pernah berganti gigi).
Orang
tua anak boleh memakannya, menghadiahkan sebagian dagingnya kepada sahabat-sahabatnya,
dan menyedekahkan sebagian lagi kepada kaum muslimin. Boleh juga mengundang
kerabat dan tetangga untuk menyantapnya, serta boleh juga disedekahkan
semuanya.
Ø Menghidupkan
sunah.
Ø Membebaskan
anak dari ketergadaian.
Ø Ibadah
akikah mengandung unsur perlindungan dari setan yang dapat mengganggu anak yang
terlahir itu. Dengan demikian anak yang telah ditunaikan akikahnya dengan rida
dan pertolongan Allah Swt. akan lebih terlindungi dari gangguan setan yang
sering mengganggu anak-anak.
Ø Dengan
rida dan pertolongan Allah Swt., akikah dapat meng hindarkan anak dari
musibah, keburukan moral, dan penderitaan.
Ø Merupakan
bentuk taqarrub (pendekatan diri)
kepada Allah Swt. sekaligus sebagai wujud rasa syukur atas karunia yang
dianugerahkan Allah Swt. dengan lahirnya sang anak.
Ø Akikah
sebagai sarana menampakkan rasa gembira dalam melaksanakan syariat Islam.
Ø Memperkuat
tali silaturahim di antara anggota masyarakat.
Dalam istilah ilmu fikih, hewan kurban biasa disebut al-udhiyah yang bentuk jamaknya al-adhahi. Secara bahasa, kurban berasal dari kata “qarraba” yang berarti dekat. Secara syariat, kurban artinya ibadah dalam bentuk melaksanakan penyembelihan hewan tertentu atas dasar perintah Allah Swt. dan petunjuk Rasulullah saw. dengan harapan dapat mendekatkan diri kepada-Nya.
Allah Swt. memerintahkan umat Islam untuk berkurban sebagaimana tertuang dalam Q.S. al-Kautsar/108:1-3. ( https://www.youtube.com/watch?v=t8y4Wg6dPgI )
Artinya: “Sungguh, Kami telah memberimu (Muhammad) nikmat yang banyak. Maka laksanakanlah salat karena Tuhanmu, dan berkurbanlah (sebagai ibadah dan mendekatkan diri kepada Allah). Sungguh, orang-orang yang membencimu dialah yang terputus (dari rahmat Allah). (Q.S. al-KauÉar/108: 1-3)
1). Hukum Kurban
Pelaksanaan kurban hukumnya sunah muakad, artinya sangat dianjurkan. Bagi yang mampu, dianjurkan untuk melaksanakan kurban. Akan tetapi, apabila dia tidak melaksanakannya, hukumnya makruh.
2). Ketentuan Hewan Kurban
Jenis
binatang yang diperbolehkan untuk dijadikan kurban adalah unta, sapi, kerbau,
kambing atau biri-biri. Adapun ketentuan hewan-hewan tersebut adalah, sebagai
berikut.
Ø Unta
yang sudah berumur 5 tahun.
Ø Sapi/kerbau
yang sudah berumur 2 tahun.
Ø Kambing
yang sudah berumur 2 tahun.
Ø Domba/biri-biri
yang sudah berumur 1 tahun atau telah berganti gigi.
Menurut para ulama, tidak sah kecuali dengan jenis hewan-hewan tersebut di atas. Di samping memenuhi ketentuan umur, binatang-binatang itu harus sehat dan organ tubuhnya lengkap, tanduknya tidak patah, tidak buta matanya, tidak pincang, tidak sakit atau cacat, dan tidak kurus kering.
Ketentuan yang lain untuk jenis binatang unta, sapi, dan kerbau boleh untuk kurban sejumlah tujuh orang. Kambing dan domba hanya untuk kurbannya satu orang. Sabda Nabi saw.:
Artinya: “Diriwayatkan dari Jabir bin Abdullah r.a. katanya: Kami pernah menyembelih binatang kurban bersama Rasulullah saw. pada tahun Hudaibiah dengan seekor unta kepada tujuh orang dan lembu juga kepada tujuh orang.” (H.R. Bukhari dan Muslim)
3). Waktu Penyembelihan Kurban
Waktu penyembelihan kurban adalah setelah salat Idul Adha (tanggal 10 bulan Dzulhijjah) dan tiga hari tasyrik (11,12, dan13 bulan Dzulhijjah). Penyembelihan boleh dilakukan pada siang hari atau sore hari pada hari-hari tersebut (sebelum matahari terbenam pada tanggal 13 bulan Dzulhijjah). Tidak ada perbedaan waktu siang ataupun malam. Baik siang maupun malam, penyembelihan kurban sama-sama dibolehkan.
Tempat yang disunahkan untuk menyembelih adalah tanah lapangan. Tujuannya adalah dalam rangka memberitahukan kepada kaum muslimin bahwa kurban sudah boleh dilakukan dan untuk mengajari kaum muslimin tata cara kurban yang benar.
Orang yang berkurban (shahibul Kurban) disunahkan untuk menyembelih hewan kurbannya sendiri, namun boleh diwakilkan kepada orang lain. Ketika menyembelih hewan kurban, disunahkan membaca doa yang diajarkan oleh Rasulullah saw. berikut ini:
Artinya: “Kuhadapkan muka hatiku kepada dzat yang menciptakan langit dan bumi, atas agama Ibrahim dengan keadaan lurus, dan bukanlah aku termasuk orang-orang musyrik. Sesungguhnya shalatku, ibadahku, hidupku dan matiku hanya untuk Allah, Tuhan seluruh alam. Tidak ada sekutu bagi-Nya, dan demikianlah yang diperintahkan kepadaku dan aku adalah orang yang pertama-tama berserah diri (muslim). Ya Allah, segala sesuatu berasal dari-Mu, dan hanya untuk-Mu, dan dari Nabi Muhammad dan umatnya, dengan menyebut nama Allah, Allah Maha Besar.”
4). Pembagian Daging Kurban
Daging kurban dibagi kepada fakir dan miskin dalam keadaan masih mentah, belum dimasak. Apabila orang yang berkurban (shahibul kurban) menghendaki, dia boleh mengambil daging kurban itu maksimal sepertiganya.
5). Hikmah Pelaksanaan Kurban
Ø Menghidupkan
sunah para nabi terdahulu, khususnya sunnah Nabi Ibrahim a.s.
Ø Untuk mendekatkan
diri atau taqarrub kepada Allah Swt.
Ø Menghidupkan
makna takbir di Hari Raya Idul Adha, dari tanggal 10 hingga 13 Dzulhijjah.
Ø Kurban
mengajarkan kepada kita untuk bersikap dermawan, tidak rakus dan tidak kikir. Kurban
mendidik kita untuk peduli kepada sesama.
Ø Mendidik kita untuk membunuh sifat kebinatangan. Di antara sifat-sifat kebinatangan yang harus kita musnahkan adalah tamak, rakus, sikap ingin menang sendiri, sewenang-wenang kepada orang lain.
Soal : Kerjakan di kertas selembar dan hasilnya kirim via WA japri ke 081279568990
1. Jelaskan
pengertian akikah dan kurban!
2.
Jelaskan perbedaan
ketentuan pembagian daging akikah dan daging kurban!
3. Sebutkan hikmah pelaksanaan kurban!
Selamat belajar
dan tetap semangat
Rabu, 07 April 2021, Kelas IX / F dan IX / G
Kamis, 08 April 2021, Kelas IX / D dan IX / E
Jum'at, 09 April 2021, Kelas IX /A , IX / B, dan IX / C
(Selamat mengerjakan & tetap semangat )
Terimakasih pak
BalasHapusGama thorfa riyadi 9f
Terimakasih pak
BalasHapusNaufal athala 9g
Terima kasih pak
BalasHapus__Suci Ramadhani 9G
Terimakasih pak
BalasHapusLuthfia 9F
Terimakasih pak
BalasHapusLyra fariska aprilyani 9f
Terimakasih pak materi penjelasan tsb
BalasHapusAffan fazle mawla 9G
Terimakasih pak
BalasHapusSherly
Terima kasih pak
BalasHapusDewinta Fortuna Augustin 9f
Terimakasih pak
BalasHapusMuhammad Rahmad dani 9f
Terima kasih pak
BalasHapusMuhammad Rafif fahrawi 9f
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusTrimakasih pak
BalasHapusAditya zikri 9g
trimakasih pak
BalasHapusneva 9g
terimakasih pak
BalasHapuszaskia ramadhina 9g
terimakasih pak
BalasHapuszaskia ramadhina 9g
terimakasih pak
BalasHapuszaskia ramadhina 9g
terima kasih pak
BalasHapusfalsya nanda 9f
terimakasih pak
BalasHapusnatasya fanesia 9g
Trima kasih pak m.rifky ferdian e
BalasHapusTerimakasih pak
BalasHapusNurliza dasyu
Terimakasih pak atas materinya bagas fadhil haryanto 9F
BalasHapusterimakasih pak
BalasHapushagista pratiwi 9F
Terima kasih Pak
BalasHapusMelda Rizta 9E
Terima kasih pak
BalasHapusAina niken r 9E
Terimakasih pak
BalasHapusSalsabila 9E
Terimakasih pak
BalasHapusAmanda Fitri Yani 9d
Terima kasih pak
BalasHapusKlara Rahma 9e
Terimakasih pak
BalasHapusAsyifa nur Annisa 9D
terimakasi pak
BalasHapusadara elma 9d
Trimakasih pak
BalasHapusM.Rafi fazli 9E
Terima kasih bu
BalasHapusGayoh asa mahaviro 9E
Terimakasih pak
BalasHapus-Annisa Lutfiah cessaria 9E
Terima kasih pak
BalasHapusRiffa Yudika P 9D
Terima kasih pak
BalasHapusRifki Yudika 9D
Terima kasih pak
BalasHapusReyhan Pratama 9D
terimakasih pak
BalasHapusfarida febrian f 9E
Baik pak terima kasih
BalasHapusAthallah Rafif A 9e
Terima kasih pak
BalasHapusBanyu laksana bimantara 9E
Terima kasih pak
BalasHapusDecky Aprilian 9D
Terimakasih pak
BalasHapus-abell nadila zhra 9d
Terima kasih pak
BalasHapusM.Ar'Rafi Marko.W 9D
Terimakasih pak
BalasHapusRisky 9e
Terimakasih pak
BalasHapusAyu maharani 9d
terimakasih pak
BalasHapussiti astiya zulfa 9d
terimakasih pak
BalasHapussalsabilah puspa 9d
terima kasih pak
BalasHapusBalqis zahra fairus 9e
Terimakasih pak
BalasHapusWiarya Winata 9e
Terima kasih pak
BalasHapusAldo Yulizar 9d
Terimakasih pak
BalasHapusNeza agnesia 9D
Terima kasih pak
BalasHapusLingga diva s 9E
Terima kasih pak
BalasHapusMuhamad natta 9E
Terimaa kasih pak
BalasHapusM. Rashky zaidd 9e
Terima kasih pak
BalasHapusR.wiguna bimasenda Alif
9e
Terima kasih pak
BalasHapusRizky Kurniawan 9d
terimakasih pak
BalasHapusadi wijaya kusuma 9d
trimakasih pak
BalasHapusBima cahya ramadhan 9D
Terimakasih pak
BalasHapusM Adryan Syaputra 9D
Terima kasih pak
BalasHapusDaffa satria 9d
terima kasih pak
BalasHapussagita abdhi dharma 9b
Oke pak terima kasih
BalasHapus-Akbar Maulana 9A
trimakasih pak
BalasHapusRaissa Aulia Putri E 9A
Terima kasih tugas nya pak ..
BalasHapusTerima kasih pak
BalasHapus-sasta humayra 9c
Trims pak
BalasHapusRadithya Wirasena 9b
Baik Pak Terimakasih
BalasHapus-Ariel 9A
Terima kasih pak
BalasHapusAlita Aura 9b
Terima kasih pak
BalasHapus-Nabila Putri 9A
Terimakasih pak
BalasHapusAdelia Rafa Na'ilah 9b
Terima kasih pak
BalasHapus__Suci Ramadhani 9G
trimakasih pak
BalasHapusbunga nur 9f
Terimakasih pak
BalasHapusLuthfia 9F
Terimakasih pk
BalasHapusSherly
terima kasih pak
BalasHapusneva 9g
terima kasih pak
BalasHapusfalsya nanda 9f
Terima kasih pak
BalasHapusDewinta Fortuna Augustin 9f
Terimakasih pak atas materinya bagas fadhil haryanto 9F
BalasHapusTerimakasih paak
BalasHapusAmanda Fitri Yani 9d
Terima kasih pak
BalasHapusRifki Yudika 9D
Terima kasih pak
BalasHapusRiffa Yudika P 9D
terimakasih pak
BalasHapusRaissa Aulia 9A
Terimakasih pak
BalasHapus-Daranatasya IX A
Oke pak terima kasih
BalasHapus-Akbar Maulana 9A